Saturday, April 6, 2013

Cara membuat blog di Blogspot

Bagi kalian yang suka internetan pasti udah ga asing dengan yang namanya Blog dan website . Nah bagi k .
alian yang mungkin ingin mempunyai Blog disini saya akan membagikan tentang cara membuat blog di Blogspot.
Okeh tanpa panjang lebar, langsung aja kita mulai :

Bagi anda yang belum mempunyai akun google mail(gmail) anda harus membuatnya dulu. Caranya , Pertama, buka blogger.com lalu Klik Sign Up di pojok kanan atas 

Pada halaman pendaftaran , isilah semua kolom yang ada dengan benar . Beri tanda centang pada pilihan I Agree lalu klik Next



Setelah anda klik pada tombol Next step, akan ditampilkan perintah verifikasi akun, silahkan masukan nomor ponsel anda. Kemudian klik tombol Send Verifikation Code. Nanti kamu akan mendapat sms dari google yang berisi  kode aktifasi. Setelah anda mendapat sms dari google , masukkan kode tersebut lalu klik Verify

Nah pada halaman ini aku gmail anda sudah jadi . Jika anda ingin menambahkan foto profil untuk akun anda cukup klik Add profile photo . Tapi jika ingin langsung , klik Next.

Setelah itu akan muncul halaman konfirmasi profil , abaikan saja tahap ini . langsung aja klik Continue to Blogger


Bagi anda yang sudah mempunyai akun gmail , buka blogger.com dan Sign In dengan akun dan pasword gmail anda

Setelah masuk di halaman dashboard , klik New blog


maka akan muncul jendela seperti ini:

pada bagian Tittle , isi dengan judul blog anda. Dan pada bagian Address , isi dengan alamat blog anda dan pastikan tanda centang seperti gambar diatas muncul , karna kalau belum berarti alamat blog anda sudah ada yang menggunakannya , buatlah nama yang lain . Kemudian Pilih salah satu template yang anda inginkan dan klik Create blog

Dan blog anda pun sudah jadi. untuk membuat sebuah artikel , cukup klik Create new post


Sekian informasi yang bisa saya bagi ke kalian , semoga bermanfaat . Jika ada kesalahan mohon dimaklumi and klo bisa di koreksi yaa ... Thanks

0 comments:

Post a Comment